Master of the Masters

September, 3rd 2012 12:10:28 AM | Post under : Kegiatan Pusat
http://www.ppsbetakomerpatiputih.com/images/news/Master_of_the_Masters.jpg

PPS Betako Merpati Putih akan menggelar program ” Master of the Masters” dengan salah satu agenda “Tarung Bebas tutup mata diatas tonggak”, sebagai pemantapan dan penguasaan materi dan keilmuan perguruan baik teori dan praktek. Dalam mendukung program ini sudah dilakukan penataran di Purwokerto, yang dihadiri seluruh cabang di Indonesia. Guru Besar, Dewan Guru, dan senior memberikan langsung materi baik pemahaman teori dan praktek latihan. Dalam foto terlihat mas Uji dan mas Ary cabang Banyumas melakukan peragaan dan mempertajam teknik tata gerak dan Getaran pada saat Seminar Tenaga Dalam.